Kabel UTP adalah kabel khusus buat transmisi data. UTP merupakan singkatan dari "Unshielded Twisted Pair". Disebut unshielded karena kurang tahan terhadap interverensi elektomagnetik dan disebut twisted pair karena didalamnya terdapat pasangan kabel yang disusun spiral atau saling berlilitan.
Oke...
Sebelum melakukan Cabelling (pemasangan kabel UTP)
sediakan dulu perlengkapannya:
yaitu: (Klik aja Spoiler)
1. Kabel UTP
- Spoiler:
2. RJ-45
- Spoiler:
3. Crimping Tool
- Spoiler:
4. LAN Tester
- Spoiler:
5. Tang / Gunting (Ga wajib sii,, cuma buat motong aja)
- Spoiler:
Udah siaaap???
mari kita mulai
>_<
Langkah2:
1. Potong ujung kabel dengan menggunakan tang atau pisau pemotong pada crimping tools
jangan dipotong terlalu panjang dan jangan terlalu pendek, potong pas seukuran RJ-45.
pada saat dipotong, keadaan kabel akan tampak seperti ini:
- Spoiler:
2. Susun pinnya sesuai dengan tipe standar. ada 2 cara pemasangan kabel UTP yaitu tipe straight dan tipe croos
penyusunan tipe croos yaitu:
- Putih Oranye
- Oranye
- Putih Hijau
- Biru
- Putih Biru
- Hijau
- Putih Cokelat
- Cokelat
sedangkan pada tipe straight yg dipindahkan yaitu pin 1 ke 3 dan pin 2 ke 6
sehingga susuannya jadi begini:
penyusunan tipe croos yaitu:
- Putih Hijau
- Hijau
- Putih Oranye
- Biru
- Putih Biru
- Oranye
- Putih Cokelat
- Cokelat
biar lebih jelas,, klik spoiler dibawah ini:
- Spoiler:
3. kalo udah disusun..
rapikan posisi kabel dan potong ujungnya dengan tang/ pisau pemotong pada crimping tool agar ujung kabel merata saat dimasukkan ke RJ-45
4. kalo udah pas,, gunakan crimping tool untuk menyatukan pin tersebut
sehingga bentuknya menjadi seperti ini:
- Spoiler:
5. gunakan LAN tester untuk ng-cek apakah hasil kerja kita bagus apa tidak..
slse deh..
-selamat bekerja-